Saat ngaji usai salat Duhur di Masjid Agung Junnatul Fuadah Polres Jombang, Senin (27/3), Rois Syuriyah MWCNU Kecamatan Ngoro, KH Moh Mahrus, menjelaskan pentingnya salat sunah rawatib. Yakni salat sunah qabliyah dan bakdiyah yang mengiringi salat fardu.
Saat khotbah di Masjid Satlantas Polres Jombang, Jumat (24/3), Ustad Hasanudin Sambong menjelaskan pentingnya takwa. Menurutnya, ada empat hal yang menandakan seorang muslim benar-benar bertakwa atau tidak.
Saat ngaji usai salat Duhur di Masjid Agung Junnatul Fuadah, Polres Jombang, Selasa (21/3), Pengurus MWCNU Kecamatan Gudo, KH Falah Baqir, menjelaskan lima maqasid syariah atau tujuan syariah.Â
Saat khotbah di Masjid Agung Junnatul Fuadah, Polres Jombang, Jumat (17/3), Pengasuh PP Tahfidzul Quran Darul Hikam Mancar Peterongan, Ustad Abu Mansur menjelaskan pentingnya menyadari kesalahan.
Saat ngaji usai salat Duhur di Masjid Agung Junnatul Fuadah, Polres Jombang, Kamis (16/3), Pengasuh Pesantren Tebuireng Putri, KH Fahmi Amrullah Hadziq, menjelaskan jalan ke surga.
Saat ngaji usai salat Duhur di Masjid Agung Junnatul Fuadah, Polres Jombang, Rabu (15/3), Rois Syuriyah MWCNU Kecamatan Kabuh, KH Ashadu, menjelaskan golongan yang dirindukan surga.
Saat khotbah di Masjid Agung Junnatul Fuadah, Polres Jombang, Jumat (10/3), Pengasuh PPÂ Tahfiz Usmaniyah, Kecamatan Bareng, Ustad Amin Tohari, menjelaskan fungsi salat.